BLUSUKAN VOL.3. "Merangkai Mozaik pola Islam untuk membangun Karakter Anak Bangsa yang Bermoral & Intelektual"
Dalam rangka memperingati Isra' Mi'raj, Himpunan Mahasiswa prodi Pendidikan Islam Anak Usia Dini Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya telah melaksanakan salah satu program kerja dari Devisi Siakat yaitu Blusukan Vol. 3 yang bertema "Merangkai Mozaik pola Islam untuk membangun Karakter Anak Bangsa yang Bermoral & Intelektual." bersama Save Street Child yang bertempat di Candi Sidoarjo. Pada pukul 7 pagi, semua panitia berkumpul di depan kampus terlebih dahulu untuk mempersiapkan apa saja yang akan di bawa ke lokasi. Setelah semua sudah siap, panitia berangkat bersama-sama menuju Desa Candi - Kab. Sidoarjo. Setelah Sampai disana seluruh Panitia melakukan Breafing Terlebih dahulu sebelum acara di mulai. Setelah itu, Acara di mulai pukul 9 pagi. Pembukaan Acara tersebut di isi oleh saudari Mufidatul Mahdiyah. Agar adik-adik semangat dan tidak bosan, panitia memberikan Ice breaking terlebih dahulu yang di isi oleh saudari Mufidatul Mahdiyah dan saudari Mif